Sabtu, 30 Januari 2010

Paket Head-Blok Mio-150 cc Klep EE

Selama ini, paket bore up Yamaha Mio 150 cc hanya tersedia blok, seher ring, pin dan paking. Belum dilengkapi kepala silinder dengan klep payung lebar. Sehingga performa kurang maksimal.

Berdasarkan itu,“Selain paket blok, seher ring, pin dan paking, juga dilengkapi kepala silinder dengan klep lebar,”

Kapasitas silinder tidak lewat dari 150 cc. Sehingga layak ikut dan sesuai regulasi balap skubek yang sudah bergulir. “Menggunakan piston diameter 57 mm buatan NP berikut ring-nya,”
Asyiknya dilengkapi klep EE ukuran 31 dan 25,5 mm. Bahkan kepala silinder sudah diporting, tinggal pasang dengan kompresi rasio 13,5 : 1. Masih pas dengan Pertamax Plus.

2 komentar: